What is Geographic Information System?
Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan sedikit tentang GIS berbasis WEB atau yang biasa disebut WebGIS.
A.Pengertian
Menurut Prahasta (2007), WebGIS adalah aplikasi GIS atau pemetaan
digital yang memanfaatkan jaringan internet sebagai media komunikasi
yang berfungsi mendistribusikan, mempublikasikan, mengintegrasikan,
mengkomunikasikan dan menyediakan informasi dalam bentuk teks, peta
dijital serta menjalankan fungsi–fungsi analisis dan query yang terkait
dengan GIS melalui jaringan internet. Sedangkan menurut Setiawan dan
Rabbasa, penggunaan data spasial dirasakan semakin diperlukan untuk
berbagai keperluan seperti penelitian, pengembangan dan perencanaan
wilayah, serta manajemen sumber daya alam.
B.Latar Belakang
Ingin tahu tentang WEB Gis
C. Maksud dan Tujuan
D. Jangka Waktu
15 Menit
E. Alat Dan Bahan
Koneksi Internet dan PC
F . Pembahasan
Pengertian WEB GIS
Menurut Prahasta (2007), WebGIS adalah aplikasi GIS atau pemetaan digital yang memanfaatkan jaringan internet sebagai media komunikasi yang berfungsi mendistribusikan, mempublikasikan, mengintegrasikan, mengkomunikasikan dan menyediakan informasi dalam bentuk teks, peta dijital serta menjalankan fungsi–fungsi analisis dan query yang terkait dengan GIS melalui jaringan internet. Sedangkan menurut Setiawan dan Rabbasa, penggunaan data spasial dirasakan semakin diperlukan untuk berbagai keperluan seperti penelitian, pengembangan dan perencanaan wilayah, serta manajemen sumber daya alam.
Nama Lain WebGIS
- Web-based GIS
- Online GIS
- Distributed GIS
- Internet Mapping
Kemampuan webGIS
- Aplikasi GIS (pemetaan) untuk pengguna di seluruh dunia.
- Tidak memerlukan software GIS.
- Tidak tergantung pada platform ataupun Sistem Operasi.
- Aplikasi berbasis internet
Kelemahan webGIS
- Response Time / Waktu Akses:
- Tergantung pada: komputer server, komputer klien, koneksi internet, traffic website, dan efisiensi data.
- Resolusi dan ukuran display:
- Perlu diperbaiki: support large monitor, high resolution setting, toolbar dan menu browser, layout yang efisien.
- Variasi dari teknologi2 baru.
- Kompleksitas dan ketahanan.
G . Kesimpulan
WebGIS adalah aplikasi GIS atau pemetaan digital yang memanfaatkan
jaringan internet sebagai media komunikasi yang berfungsi
mendistribusikan, mempublikasikan, mengintegrasikan, mengkomunikasikan
dan menyediakan informasi dalam bentuk teks, peta dijital serta
menjalankan fungsi–fungsi analisis dan query yang terkait dengan GIS
melalui jaringan internet.
H . Referensi
- giskita.blogspot.com/p/pelatihan-w-gis.html
0 Response to "What is Geographic Information System?"
Post a Comment