-->

Mudah Belajar CSS Part 7: CSS Background




Assalamu'alaikum W.W
Pada tutorial sebelumnya kita telah mebahas CSS Color selanjutnya rekayasa ternak lele akan memberikan sedikit penjelasan tentang CSS Color. Oke langsung aja ke Cekidot!!!

Judul
Mudah Belajar  CSS Part 7: CSS Background

Pengertian
Menurut Wikipedia CSS adalah “kode yang digunakan untuk mendefenisikan desain dari bahasa markup”.Salah satu bahasa markup lainnya HTML.
Secara umum CSS (Cascading Style Sheet) adalah kumpulan kode yang digunkanan untuk memformat halaman web yang ditulis dengan HTML maupun XHTML.
Latar Belakang
CSS merupakan salah satu modal dasar jika ingin menjadi web developer. Oleh karena itu, CSS sangat penting untuk dipahami dan dimengerti.

Maksud dan Tujuan
Bisa, mengerti dan memahami sintak-sintak CSS

Alat dan Bahan
Text Editor dan PC

Jangka Waktu
1 Jam

Pembahasan
Properties background dalam css digunakan untuk mendefinisikan efek background dalam suatu elemen. Dalam CSS terdapat 5 properti untuk background yaitu:
  • Background-color 
  • Background-image
  • Background-repeat
  • Background-attachment
  • Background-position
Background-Color
Properti menetukan warna latar belakang dari elemen. Penambahan warna dapat dilakukan dengan menambahkan properti background atau background-color.
Berikut contohnya:


atau dengan :

Penggunaan background color dapat melalui berbagai cara yaitu:

  • Color name -> red;
  • HEX -> #ffffff;
  • RG -> rgb(255,0,0);
  • RGBA -> rgba(255,0,0,1);
  • HSL -> hsl(0,50,100);
  • HSLA -> hsla(0,50,100,1);
Background-Image
Background-Image properti menentukan gambar untuk digunakan sebagai latar belakang suatu elemen. Secara default, gambar diulang sehingga mencakup seluruh elemen.
contoh:


Background-repat
Properti ini digunakan untuk mengulagi gambar, baik secara vertikal atau horizontal.
Properti :

  • repeat-x (pengulangan horizontal)
  • repeat-y (pengulangan vertikal)
  • no-repat (tanpa pengulangan)
Contoh :

  • Background  repeat Horizontal
  • Background  repeat Vertikal

  • Background No-Repeat


Background position
Properti ini digunakan untuk mengatur posisi dari background image
Contoh:

Background Attachment
Properti ini digunakan untuk menentukan apakah gambar latar belakang tetap atau scroll dengan sisi halaman.
Properti :
  1. Scroll
  2. fixed
  3. Inherit
Contoh :

Cara Menyingkat Scrip Background
Untuk mempersingkat kode, kita bisa menyatukan dalam satu properti tunggal atau disebut steno. Urutanya properti ini adalah:
  • Background-color
  • Background-image
  • Background-repeat
  • Background-attachmnet
  • Background Position
Contoh :

Tidak masalah jika salah satu dari nilai properti hilnag, asalakan urutannya tepat.
Kesimpulan
Untuk memberikan efek properti background website, CSS menyediakan 5 properti yaitu:
  • Background-color
  • Background-image
  • Background-repeat
  • Background-attachmnet
  • Background Position
Penulisannya juga dapat disingkat dengan menggunakan steno:



Referensi
https://www.w3schools.com/css/css_background.asp

0 Response to "Mudah Belajar CSS Part 7: CSS Background"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel